Cek Hoaks atau Fakta ?

masukkan kata kunci anda.

Fakta: Informasi Pendaftaran Sekolah Gratis Taruna Yatim Nusantara

  • Fakta

Beredar pesan berantai tentang pendaftaran Taruna Yatim Nusantara tahun ajaran 2024-2025. Disebutkan bahwa sekolah dan pesantren tersebut tidak dipungut biaya pendaftaran dengan tujuh poin persyaratan, khususnya untuk anak yatim. Berdasarkan hasil penelusuran, informasi tersebut adalah fakta. Dalam pesan itu juga turut menautkan video pada kanal youtube Ratto TV dengan judul, “PROFIL TARUNA YATIM NUSANTARA | PESANTREN MODERN”. Pesan itu turut dikonfirmasikan pada pengurus Taruna Yatim Nusantara bahwa informasi tersebut benar. Namun, pendaftaran sekolah Taruna Yatim Nusantara pada tahun ajaran 2024-2025 telah ditutup.

Permohonan Klarifikasi

Kirimkan detail informasi yang kamu dapat, akan kami bantu cari klarifikasinya dalam 1x24 jam.